Description
Jurnal Litbang Kota Pekalongan adalah publikasi yang diterbitkan oleh Badan Perencanaan Pembangunan, Penelitian dan Pengembangan Daerah (Bappeda) Kota Pekalongan, yang menjadi wadah sekaligus menyediakan artikel ilmiah terkait perencanaan dan pembangunan daerah ISSN cetak : 2085-0689, ISSN online : 2503-0728. Artikel yang diterbitkan merupakan hasil penelitian, telaah literatur, dan/atau studi kasus terkait dengan aspek pembangunan yang dapat menjadi sarana pengembangan pemikiran dan kebijakan dalam pelaksanaan pembangunan di Kota Pekalongan. Seluruh artikel di-review minimal oleh 2 (dua) reviewer secara double blind.
Recent Articles
-
Studi Penanganan Genangan Banjir dan Rob Sungai Meduri-Bremi Kota Pekalongan dengan Pipa Resapan HorisontalEdy Susilo, Hani Purwanti, Satria PinanditaDecember 2022
-
Kajian Respon Masyarakat terhadap Pembangunan Infrastruktur Pengendali Banjir dan Rob di Kota PekalonganShinta Permana Putri, Wisely Yahya, Ulul HidayahJuly 2024
-
Pengaruh E-SAMSAT, Penghasilan, dan Sanksi terhadap Kepatuhan Wajib PajakMariam Intan Juwita, Catur Ragil Sutrisno, Dina Amalia MahmudahDecember 2023
-
Identifikasi Karakteristik, Kebutuhan, dan Minat Pengrajin Tempe (Studi Kasus di Kampung Tempe Kota Pekalongan)Henry Yuliando, Didik Purwadi, Thalia Naziha, Sintia Putri Pradita, Amalia Ida Gunawati, Mutiara Kartika DewiJuly 2024
-
July 2023